Sabtu, 04 Mei 2013
SAWUNG SEDYO MUKTI
Sawung Sedyo Mukti mempunyai arti ayam jantan menuju kemuliaan. Batik ini merupakan batik motif khas Jawa timur yang berupa ayam jantan, bunga teratai. Motif batik ini renovasi dan ditambah dengan motif bunga dari batik Ponorogo ( Wulung ) buatan nenek moyang sekitar tahun 1950, yang aslinya masih tersimpan . Di modifikasi dengan isen-isen model sekarang, dengan menggunakan pewarna alami dari indigosfera tixtoria buatan Teknik Kimia UGM, membuat batik ini terkesan mewah . Warna birunya yang asli indigosfera serbuk membuat batik ini layak untuk dibuat koleksi.
Sabtu, 02 Februari 2013
PACE HUT SMA.
Batik tulis ini dibuat untuk seragam HUT ke 30 SMAN 1 Ngadirojo . Batik dengan motif flora yang berupa bunga teratai yang dipadu dengan daun-daun dan ukel, mwnggambarkan kegairahan, keuletan dan semangat untuk berkarya. Pewarna yang dipakai adalah pewarna alam dengan kulit maoni sebagai bahan alaminya.
Dikerjakan oleh tangan-tangan trampil para alumnus SMA N 1 Ngadirojo,
Batik tulis ini dibuat untuk seragam HUT ke 30 SMAN 1 Ngadirojo . Batik dengan motif flora yang berupa bunga teratai yang dipadu dengan daun-daun dan ukel, mwnggambarkan kegairahan, keuletan dan semangat untuk berkarya. Pewarna yang dipakai adalah pewarna alam dengan kulit maoni sebagai bahan alaminya.
Dikerjakan oleh tangan-tangan trampil para alumnus SMA N 1 Ngadirojo,
Langganan:
Postingan (Atom)